COMPANY PROFILE

CV. KONSULTAN KEDUA BERSAUDARA

KEDUA BERSAUDARA adalah perusahan jasa yang bergerak dalam bidang pelatihan dan konsultasi ISO 9001 Sistem Manajemen Mutu, ISO 14001 Sistem Manajemen Lingkungan, ISO 45001 Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja, ISO 22000 Sistem Manajemen Keamanan Pangan, ISO
27001 Sistem Manajemen Keamanan Informasi, HACCP Hazard Analysis Critical Control Point dan Standar Usaha Pariwisata yang Inovatif, Aplikatif dan Produktif.

Layanan kami sangat fleksibel dan nilai investasi dapatdisesuaikan dengan kondisi pada semua ukuran organisasi baik pemerintahan maupun perusahaan manufaktur, kontraktor, perdagangan dan jasa organisasi lain, namun nilai-nilai dari penerpan standar manajemen perusahaan tetap sesuai dengan standar manajemen internasional

VISI & MISI

VISI

Menjadikan perusahaan terbaik di bidang Pelatihan dan Konsultasi dengan menempatkan kepuasan pelanggan sebagai prioritas utama

MISI